Sabtu, 05 April 2025

Strawberry Banana Roll Bread

Bahan I:
100 gram Tepung Terigu
1 sendok makan Tepung Pati

2 sedok makan gula

1 butir telur ukuran kecil

1 sendok makan margarine

¼ sendok teh garam

¼ sendok teh vanilli

air secukupnya

Bahan II:
2 lembar roti tawar
2 buah pisang kepok kupas

Selai strawberry seperlunya (bisa di ganti dengan selai coklat/lainnya,optional)

Tepung roti secukupnya


Bahan III:
Keju Cheddar untuk Taburan

Cara Membuat:
1. Kukus 5 menit roti tawar dalam microwave hingga roti lembek.

2. Campur rata Bahan I. Jangan sampai terlalu encer, lalu sisihkan.

3.Ambil pisang kepok, belah jadi 2 bagian memanjang. Oles dengan selai kemudian rekatkan kembali.

4. Ambil 1 lembar roti yg sudah lembek, oles rata dengan selai. Letakkan pisang yang telah di olesi selai, kemudian gulung roti.

5. Masukkan gulungan roti ke dalam campuran bahan I, gulingkan merata.

6. Siapkan tepung roti dalam piring, masukan gulungan roti yang telah dicelupkan bahan I ke dalam tepung roti, gulingkan rata sampai tertutup seluruh permukaan.

7. Panaskan Minyak, goreng hingga kecoklatan dan pisang matang, tiriskan.

8. Potong Strawberry Banana Roll Bread yang sudah digoreng, taburi keju parut

Artikel Terkait:

Tidak ada komentar:

Random Recipes

  • Cookies Fudge Fantasia
    Bahan : 500 gram gula bubuk, ayak 435 ml susu evaporated 65 gram mentega tawar 250 gram cokelat pasta, serut …
  • Sup Seafood
    Bahan: 300 gr cumi, bersihkan, potong kotak 3 cm, kerat-kerat  200 gr udang, kerat punggungnya 5 bh crub…
  • Ayam Goreng Yogyakarta
    Bahan :1 ekor ayam kampung muda, potong2, cuci bersih2 cups air2 bh daun salamBumbu halus:1 sdm ketumbar3 bh bw putih¾…
  • Kering Tempe
    Bahan:500 g tempe yang bagus kualitasnyaminyak goreng3 buah cabai merah besar, buang bijinya, iris serong tipis, goreng…
  • Sate Kambing Pamekasan
    Bahan:400 gr daging kambing, potong dadu125 cc kecap manis3 buah jeruk limau, ambil airBawang goreng secukupnyaTusuk…

Jajanan Traditional

Dessert Recipes