Cumi Bumbu Ketumbar

Bahan:


1 kg cumi-cumi
1 buah nanas yang agak hijau
1 buah kelapa dibuat santan


Bumbu:

1 ons ketumbar, jinten sedikit, kapulaga
1 ons cabai merah digoreng
2 siung bawang putih
Kapulaga
1 ruas jahe


Cara Membuat Cumi Bumbu Ketumbar:

Ketumbar, jinten dan kapulaga digoreng, kemudian dihaluskan.
Tumis semua bumbu yang telah di goreng, berikut cabai merah, bawanag merah dan bawang putih.
Setelah harum dan layu, masukkan cumi-cumi dan santan, keringkan sampai keluar minyaknya.
Angkat dan siap dihidangkan.

Tidak ada komentar:

Random Recipes

Jajanan Traditional

Dessert Recipes